1. SEJARAH MUNCULNYA TEORI EVOLUSI
Akar pemikiran evolusionis muncul sezaman dengan keyakinan dogmatis yang berusaha keras mengingkari penciptaan. Mayoritas filsuf penganut pagan di zaman Yunani kuno mempertahankan gagasan evolusi. Jika kita mengamati sejarah filsafat, kita akan melihat bahwa gagasan evolusi telah menopang banyak filsafat pagan.
Akan tetapi bukan filsafat pagan kuno ini yang telah berperan penting dalam kelahiran dan perkembangan ilmu pengetahuan modern, melainkan keimanan kepada Tuhan.
Pada umumnya mereka yang memelopori ilmu pengetahuan modern mempercayai keberadaan‐Nya. Seraya mempelajari ilmu pengetahuan, mereka berusaha menyingkap rahasia jagat raya yang telah diciptakan Tuhan dan mengungkap hukum‐hukum dan detail‐detail dalam ciptaan‐Nya. Ahli Astronomi seperti Leonardo da Vinci, Copernicus, Keppler dan Galileo;bapak paleontologi,Cuvier;perintis botani dan zoologi, Linnaeus; dan Isaac Newton, yang dijuluki sebagai "ilmuwan terbesar yang pernah ada", semua mempelajari ilmu pengetahuan dengan tidak hanya meyakini keberadaan Tuhan, tetapi juga bahwa keseluruhan alam semesta adalah hasil ciptaan‐Nya .
1. Albert Einstein, yang dianggap sebagai orang paling jenius di zaman kita, adalah seorang ilmuwan yang mempercayai Tuhan dan menyatakan, "Saya tidak bisa membayangkan ada ilmuwan sejati tanpa keimanan mendalam seperti itu. Ibaratnya: ilmu pengetahuan tanpa agama akan pincang."
2. Salah seorang pendiri fisika modern, dokter asal Jerman, Max Planck mengatakan bahwa setiap orang, yang mempelajari ilmu pengetahuan dengan sungguh‐sungguh, akan membaca pada gerbang istana ilmu pengetahuan sebuah kata: "Berimanlah". Keimanan adalah atribut penting seorang ilmuwan.
3. Teori evolusi merupakan buah filsafat materialistis yang muncul bersamaan dengan kebangkitan filsafat‐filsafat materialistis kuno dan kemudian menyebar luas di abad ke‐19. Seperti telah disebutkan sebelumnya, paham materialisme berusaha menjelaskan alam semata melalui faktor - faktor materi.
Karena menolak penciptaan,pandangan ini menyatakan bahwa segala sesuatu, hidup ataupun tak hidup, muncul tidak melalui penciptaan tetapi dari sebuah peristiwa kebetulan yang kemudian mencapai kondisi teratur. Akan tetapi, akal manusia sedemikian terstruktur sehingga mampu memahami keberadaan sebuah kehendak yang mengatur di mana pun ia menemukan keteraturan. Filsafat materialistis, yang bertentangan dengan karakteristik paling mendasar akal manusia ini , memunculkan "teori evolusi" dipertengahan abad ke‐19.
Khayalan Darwin Orang yang mengemukakan teori evolusi sebagaimana yang dipertahankan dewasa ini, adalah seorang naturalis amatir dari Inggris, CharlesRobertDarwin. Darwin tidak pernah mengenyam pendidikan formal di bidang biologi.Ia hanya memiliki ketertarikan amatir pada alam dan makhluk hidup.Minat tersebut mendorongnya bergabung secara sukarela dalam ekspedisi pelayaran dengan sebuah kapal bernama H.M.S.Beagle,yang berangkat dari Inggris tahun 1832 dan mengarungi berbagai belahan dunias elama lima tahun.
Darwin muda sangat takjub melihat beragam spesies makhluk hidup,terutama jenis‐jenis burung finch tertentu di kepulauan Galapagos. Ia mengira bahwa variasi pada paruh burung‐burung tersebut disebabkan oleh adaptasi mereka terhadap habitat.
Dengan pemikiran ini, ia menduga bahwa asal usul kehidupan dan spesies berdasar pada konsep "adaptasi terhadap lingkungan". Menurut Darwin,aneka spesies makhluk hidup tidak diciptakan secara terpisah oleh Tuhan, tetapi berasal dari
nenek moyang yang sama dan menjadi berbeda satu sama lain akibat kondisi alam.
Hipotesis Darwin tidak berdasarkan penemuan atau penelitian ilmiah apapun ; tetapi kemudian ia menjadikannya sebuah teori monumental berkat dukungan dan dorongan para ahli biologi materialis terkenal pada masanya. Gagasannya menyatakan bahwa individu‐individu yang beradaptasi pada habitat mereka dengan cara terbaik , akan menurunkan sifat‐sifat mereka kepada generasi berikutnya.
Sifat‐sifat yang menguntungkan ini lama‐kelamaan terakumulasi dan mengubah suatu individu menjadi spesies yang sama sekali berbeda dengan nenek moyangnya. (Asal usul "sifat‐sifat yang menguntungkan" ini belum diketahui pada waktu itu.
Menurut Darwin,manusia adalah hasil paling maju dari mekanisme ini. Darwin menamakan proses ini "evolusi melalui seleksi alam". Ia mengira telah menemukan "asal usul spesies" :suatu spesies berasal dari spesies lain. Ia mempublikasikan pandangannya ini dalam bukunya yang berjudul The Origin of Species ,By Means of Natural Selection pada tahun 1859.
Darwin sadar bahwa teorinya menghadapi banyak masalah.Ia mengakui ini dalam bukunya pada bab "Difficulties of the Theory". Kesulitan- kesulitan ini terutama pada catatan fosil dan organ‐organ rumit makhluk hidup (misalnya mata) yang tidak mungkin dijelaskan dengan konsep kebetulan, dan naluri makhluk hidup. Darwin berharap kesulitan-kesulitan ini akan teratasi oleh penemuan‐penemuan baru; tetapi bagaimanapun ia tetap mengajukan sejumlah penjelasan yang sangat tidak memadai untuk sebagian kesulitan tersebut.
Seorang ahli fisika Amerika , Lipson , mengomentari "kesulitan‐kesulitan" Darwin tersebut: Ketika membaca The Origin of Species, saya mendapati bahwa Darwin sendiri tidak seyakin yang sering dikatakan orang tentangnya; bab "Difficulties of the Theory" misalnya, menunjukkan keragu‐raguannya yang cukup besar.
Sebagai seorang fisikawan , saya secara khusus merasa terganggu oleh komentarnya mengenai bagaimana mata terbentuk :
1. Saat menyusun teorinya, Darwin terkesan oleh para ahli biologi evolusionis sebelumnya,terutama seorang ahli biologi Perancis,Lamarck.
2. Menurut Lamarck, makhluk hidup mewariskan ciri‐ciri yang mereka dapatkan selama hidupnya dari satu generasi ke generasi berikutnya, sehingga terjadilah evolusi. Sebagai contoh, jerapah berevolusi dari binatang yang menyerupai antelop. Perubahan itu terjadi dengan memanjangkan leher mereka sedikit demi sedikit dari generasi ke generasi ketika berusaha menjangkau dahan yang lebih tinggi untuk memperolehmakanan.Darwin menggunakan hipotesis Lamarck tentang "pewarisan sifat‐sifat yang diperoleh "sebagai faktor yang menyebabkan makhluk hidup berevolusi. Sejak abad ke‐6 ,para ahli sudah mencoba mengemukakan pendapatnya tentang alam.
Beberapa pandangan teori evolusi menurut beberapa ahli sebagai berikut:
1. Erasmus Darwin, menyatakan bahwa makhluk hidup berawal dari asal mula yang sama dan respon fungsional di wariskan kepada keturunannya.
2. Count de Buffon, menyatakan bahwa variasi kecil yang terjadi karena pengaruh lingkungan diwariskan pada keturunannya sehingga terjadi penimbunanvariasi.
3. George Cuvier,menyatakan bahwa setiap masa diciptakan makhluk hidup yang berbeda.
4. Jean Baptist de Lamarck, mengemukakan teori evolusi yang dikenal dengan “Ussed and Disused”. Lamarck mengemukakan teori evolusi dengan 2 ajarannyaya itu sebagai berikut:
a.bahwa organ tubuh makhluk hidup yang digunakan akan berkembang, sedangkan yang tidak digunakan akan menyusut.
b. perbedaan sifat yang diperoleh dari pengaruh lingkungan diwariskan kepada keturunannya.
5. A.Weisman,melakukan percobaan dengan memotong ekor tikus sampai 20 generasi,ternyata generasi ke 21 tetap berekor panjang. Dari hasil percobaan ini Weisman membantah membantah teori Lamarck dan menyatakan bahwa evolusi adalah seleksi alam terhadap faktor genetik.
Setelah itu bermunculan pendapat dari para ahli biologi lainnya. Paraahli
dimiliki oleh nenek moyangnya. Tetapi pada generasi selanjutnya , biologi menyatakan bahwa makhluk hidup senantiasa mengalami perubahan secara berangsur – angsur dalam waktu yang cukup lama.
Perubahan – perubahan itu mengakibatkan munculnya sifat baru. Sifat–sifat baru ini pada mulanya hanya menunjukkan penyimpangan sedikit saja dari sifat‐sifat yang
penyimpangan‐penyimpangan itu semakin banyak sehingga timbullah species
baru.
2. PETUNJUK–PETUNJUK ADANYA EVOLUSI
Petunjuk – petunjuk adanya evolusi:
1. Fosil sebagai catatan sejarah evolusi makhluk hidup. Fosil adalah sisa atau jejak dari makhluk hidup yang telah membatu.
Contoh fosil yang paling lengkap ditemukan dari zaman ke zaman adalah fosilkuda. Perubahan yang terjadi pada spesieskuda antara lain:
. leher semakin panjang dan gerakan makin lincah
. kepala semakin panjang,jarak ujung mulut dengan mata semakin panjang.
. Tubuh kuda semakin besar.
. Geraham muka dan belakang bertambah besar sesuai untuk mengunyah rumput.
. Anggota tubuh semakin panjang,dapat berlari cepat,rotasi tubuh semakinberkurang.
. Jumlah jari kaki pada mulanya 5,sekarang tingal 1 jari saja.
2. Adanya homologi organ tubuh dari berbagai hewan vertebrata
Homologi adalah organ–organ tubuh makhluk hidup yang mempunyai bentuk asal yang sama tetapi mempunyai fungsi dan struktur yang berbeda.
3. Adanya embriologi perbandingan Urutan tahapan perkembangan embrio dari hewan–hewan tingkat tinggi adalah: zigot → morula → blastula→ gastrula → kemudianmengalami diferensiasi dan spesialisasi membentuk organ.
Perkembangan individu mulai dari sel telur dibuahi(zigot)hingga individu sampai dewasa bahkan sampai mati disebut ontogeni. Terdapat kesamaan tahap – tahap perkembangan embrio hewan –hewan vertebrata sampai pada tahap tertentu. Sedangkan filogeni adalah sejarah singkat perkembangan makhluk hidup dari filum yang paling sederhana hingga filum yang sekarang.
4. Adanya pengaruh penyebaran geografi. Burung –burung finch di kepulauan Galapagos semula berasal dari daratan Amerika Selatan,kemudian menemukan lingkungan yang baru yang berbeda dengan asalnya. Varian –varian yang menemukan lingkungan baru itu terus berkembang sehingga menghasilkan spesies baru dan tidak dapat mengadakan inter hibridasi dengan moyangnya.
5. Adanya variasi individu dalam satu keturunan Dari proses hibridasi dapat menghasilkan bermacam –macam varian. Apabila proses itu berlangsung terus–menerus dalam waktu yang sangat panjang akan terbentuk sangat banyak variasi –variasi, akibatnya keturunannya akan mempunyai sifat yang menyimpang jauh dengan nenek moyangnya.
6. Petunjuk‐petunjuk dari alat tubuh yang tersisa : alat‐alat yang tersisa dianggap sebagai bukti adanya proses evolusi,alat alat ini sudah tidak berguna namun ternyata masih dijumpai.
Contoh: Usus buntu pada manusia
7. Analogi alat‐alat tubuh yang mempunyai bentuk dasar yang berbeda namun karena perkembangan evolusi yang konvergen alat‐alat tersebut mempunyaifungsiyangsama.
3. BUKTI–BUKTI EVOLUSI
1. Fosil - fosil adalah sisa–sisa hewan atau tumbuhan dari zaman purba yang telah membatu (jejak yang tersimpan dalam batuan). Fosil yang lain adalah segala jejak ,misalnya sebatang daun yang jatuh ketanah, lantas tertutup oleh lapisan lain kemudian dasarnya membatu,lalu zat organik terlarut air dan tinggal jejak (cetakan) dari bentuknya saja.
Seandainya rongga ini diisi dengan mineral lagi maka terdapat semacam penulangan. Penemuan fosil hanya secara kebetulan saja, dan jarang sekali ditemukan fosil yang utuh keseluruhannya. Hal demikian karena banyak faktor yang memenyebabkan hancurnya tubuh organisme yang telah mati. Misalnya karena:
- proses lipatan batuan bumi.
- Pengaruhangin.
- Air.
- Bakteri pengurai.
- Hewan pemakan bangkai
Adanya fosil juga menunjukkan kemiripan dengan organisme yang ada dewasa ini :
- Fosil tribolita mirip dengan kepiting tapal kuda.
- Fosil mastodon mirip dengan gajah.
- Fosil archeoptheryx mirip dengan burung
2. Embriologi perbandingan Embrio hewan bersel banyak mengalami kesamaan perkembangan embrio. Berawal dari zigot → blastula → gastrula, kemudian mengalami diferensiasi sehingga terbentuk macam –macam alat tubuh. Ernest Haeckel, mengatakan tentang adanya peristiwa ulangan ontogeni yang serupa dengan peristiwa filogeninya , disebut teori rekapitulasi.
Contoh : adanya rekapitulasi adalah perkembangan terjadinya jantung pada mamalia yang dimulai dengan perkembangan yang menyerupai ikan, selanjutnya menyerupai embrio amfibi, selanjutnya menyerupai perkembangan embrio reptil.
3. Anatomi perbandingan dapat diketahui bahwa alat - alat fungsional pada berbagai binatang dapat dibedakan menjadi 2 yaitu :
- Homologi :alat tubuh yang mempunyai bentuk yang berbeda dan fungsinya berbeda namun kalau diteliti mempunyai bentuk dasar yang sama. Misalnya:sirip ikan paus fungsinya untuk berenang, homologdengankakidepankudayangfungsinyauntukterbang.
- Analogi :alat tubuh yang mempunyai bentuk dasar yang berbeda namun karena perkembangan evolusi yang konvergen alat –alat tersebutmempunyaifungsiyangsama.
Dalam konteks beberapa tulisan sebelumnya, penelitian adanya fosil hidup dengan umur awal sampai jutaan tahun lalu, benar‐benar membuktikan bahwa teori evolusi (hipotesis) atau neo-darwinisme atau lompatan evolusi tidak berlaku pada hewan yang bernama Coelacanth. Namun, seperti biasa dan menjadi selalu biasa, penemuan ikan yang berusia jutaan tahun yang lalu, karena tidak menjelaskan adanya pentahapan teori evolusi, maka kemungkinan besar beritanya menjadi bohong.
Fosil Hidup
Hingga tahun 1938, ikan yang berkerabat dekat dengan ikan paru‐paru ini dianggap telah punah semenjak akhir Masa Kretaseus,sekitar 65 juta tahun yang silam.Sampai ketika seekor coelacanth hidup tertangkap oleh jaring hiu di muka kuala Sungai Chalumna, Afrika Selatan pada bulan Desember tahun tersebut. Kapten kapal pukat yang tertarik melihat ikan aneh tersebut, mengirimkannya ke museum di kota East London, yang ketika itu dipimpin oleh nona Marjorie Courtney‐Latimer.
Seorang iktiologis (ahli ikan)setempat,DrJ.L.B.Smith kemudian mendeskripsi ikantersebut dan menerbitkan artikelnya dijurnal Nature pada tahun 1939.Ia memberi nama Latimeria chalumnae kepada ikan jenis baru tersebut, untuk mengenang sang kuratormuseumdanlokasipenemuanikanitu.
Coelacanth pertamayangditemukandiAfrikaSelatan,dihadapan nona Courtenay‐Latimer,kurator museum East London.Pencarian lokasi tempat tinggal ikan purba itu selama belasan tahun berikutnya kemudian mendapatkan perairan Kepulauan Komoro di Samudera Hindia sebelah barat sebagai habitatnya, di mana beberapa ratus individu diperkirakan hidup pada kedalaman laut lebih dari 150 m.Di luar kepulauan itu,sampai tahun1990an beberapa individu jugat ertangkap diperairan Mozambique, Madagaskar, dan juga Afrika Selatan.
Namun semuanya masih dianggap sebagai bagian dari populasi yang kurang lebih sama. Pada tahun 1998, enampuluh tahun setelah ditemukannya fosil hidup coelacanth Komoro, seekor ikan raja laut tertangkap jaring nelayan di perairan Pulau Manado Tua, Sulawesi Utara. Ikan ini sudah dikenal lama oleh para nelayan setempat, namun belum diketahui keberadaannya di sana oleh dunia ilmu pengetahuan. Ikan raja laut secara fisik mirip coelacanth Komoro, dengan perbedaan pada warnanya. Yakni raja laut berwarnacoklat,sementara coelacanth Komoro berwarna biru baja.
Ikan raja laut tersebut kemudian dikirimkan kepada seorang peneliti Amerika yang tinggal di Manado,Mark Erdmann, yang kemudian bersama dua koleganya,R.L.Caldwell dan Moh.Kasim Moosa dari LIPI,menerbitkan temuannya di Nature, 1998.
Maka kini orang mengetahui bahwa ada populasi coelacanth yang kedua, yang terpisah menyeberangi Samudera Hindiadanpulau‐pulaudiIndonesiabaratsejauhkurang‐lebih10.000km. Belakangan, berdasarkan analisis DNA‐mitokondria dan isolasi populasi, beberapa peneliti Indonesia dan Prancis mengusulkan ikan raja laut sebagai spesiesbaru Latimeria menadoensis.
Dua tahun kemudian ditemukan pula sekelompok coelacanth yang hidup diperairan Kawasan Lindung Laut (Marine Protected Areas) St.Lucia di Afrika Selatan. Orang kemudian menyadari bahwa kemungkinan
masih terdapat populasi‐populasi coelacanth yang lain di dunia, termasuk pula di bagian lain Nusantara, mengingat bahwa ikan ini hidup terisolir di kedalaman laut,terutama di sekitar pulau‐pulau vulkanik.
Hingga saat ini status taksonomi coelacanth yang baru in imasih diperdebatkan. Coelacanth memiliki ciri khas ikan‐ikan purba, ekornya berbentuk seperti sebuah kipas, matanya yang besar,dan sisiknya yang terlihat tidak sempurna (seperti batu).
Baru‐baru ini, di Bunaken ditemukan seekor coelacanth hidup berenang dengan bebasnya. Ukurannya kira‐kira 2/3 tubuhorangdewasadantubuhnyaberwarnaungugelap. Nama coelacanth berasal dari kata‐kataYunani "coelia” (berongga) dan ”acanthos” (duri), yang berarti ikan dengan duri berongga.
Berdasarkan catatan sejarah, ikan coelacanth hidup pertama kali ”ditangkap” kalangan ilmiah pada tanggal 23 Desember 1938, ketika Kapten Hendrick Goosen mendapatkannya dari Laut India, tak jauh dari mulut sungai Chalumna. Oleh Marjorie Courtenay‐Latimer seorang kurator museum di East London , Afrika Selatan . Ikan tersebut diserahkannya kepada ahli ikan dari Universitas Rhodes, Prof.J.L.B.Smith.
Untuk menghormati jasa Latimerdan Smith, ikan purba itu kemudian diberi nama LatimeriachalumnaeSmith.
Pencarian lokasi tempat tinggal ikan purba itu selama belasan tahun berikutnya kemudian mendapatkan perairan Kepulauan Komoro, sebelah barat Madagaskar,sebagai habitatnya.Disitulah beberapa ratus individu diperkirakan hidup pada kedalaman laut lebih dari 150 m.
Di luar kepulauan itu,sampaitahun1990‐an beberapaindividujugatertangkapdi perairan Mozambique, Madagaskar ,dan Afrika Selatan.Namun,semuanya masih dianggap sebagai bagian dari populasi yang kurang lebih sama dengan yang ada di Kepulauan Komoro.
Pada 1998 atau enam puluh tahun sejak temuan pertama, seekor ikan coelacanth tertangkap jaring nelayan di perairan Manado Tua, Sulawesi Utara. Ikan ini sudah dikenal lama oleh para nelayan setempat, namun belum diketahui keberadaannya oleh dunia ilmu pengetahuan.
4. PERKEMBANGAN TEORI DARWIN
Pengetahuan evolusi telah berkembang menjadi suatu cabang ilmu tersendiri. Tokoh evolusi pertama yang pendapatnya tentang evolusi diterima oleh dunia pengetahuan alam adalah Charles Robert Darwin, pendapatbeliautercantumdalambukuyangdiberinyajudul“OnTheOrigin of The Species by Means of natural selection“. Didalam buku ini termuat ajaranDarwinmengenaipokok–pokokevolusiyaitu:
1. bahwa makhluk hidup yang ada sekarang berasal dari makhluk pada masasilam.
2. evolusiterjadimelaluiseleksialam. Darwinmengemukakanpendapatnyadenganmenyertakanbukti–bukti danalasanyangmenunjangpendapatnya. Teori Darwin mengenai evolusi didasarkan atas pokok –pokok pikiran antara lain:
• Tidak ada dua individu yang sama.
• Setiap populasi berkecendrungan bertambah banyak, karena setiap makhluk hidup berkemampuan untuk berkembang biak.
• Untuk perkembangbiakan perlu adanya makanan yang cukup.
• Kenyataan menunjukkan bahwa pertambahan populasi tidak berjalan terus–menerus.
Pokok –pokok pikiran dalam teori Darwin tersebut diatas dari hasil pengamatansehari‐hari yang kita jumpai adalah:
• Adanya variasi individu di dalam satu keturunan.
• Bertambah banyak evolusi.
• Adanya perjuangan suatu spesies untuk bertahan hidup.
• Adanya peristiwa seleksi alam. Hanya individu –individu yang memiliki sifat yang sesuai dengan lingkungannya saja yang dapat memenangkan persaingan dan akan hidup terus serta bertambah banyak. Sedangkan yang tidak sesuai,tidak dapat menyesuaikan diri dengan lingkungannya serta akan kalah dan musnah.
Darwin juga mengetahui sebelumnya bahwa persilangan buatan dapat menghasilkan species baru, misalnya persilangan pada ayam jago, Darwin menduga bahwa proses yang sama dengan seleksi
buataninijugaterjadidialamsehinggamenghasilkanspecies–species baru.
Teori penciptaan pertama kali timbul dikalangan Kristen literalis yang tidak dapat menerima evolusi karena dianggap pertentangan dengannarasikisahpenciptaantujuhharipadakitabkejadiandalam perjanjian lama, namun belakangan muncul juga dikalangan islam misalnya penulis kenamaan dari turki yaitu Harun Yahya yang melakukanpenolakanteorievolusiberdasarkanAl–Quran.
Penyebab penolakansebagiankalanganberagamatersebutmungkindisebabkan anggapan bahwa evolusi menghilangkan “peran tuhan” dalam penciptaan,ataubahkanbahwaevolusimenyokongateisme.Kendati evolusi sebagai sains tidak bias ikut campur persoalan tindakan Tuhan,yangberadadalamranahkeimanandandiluarsains.
Hingga saat ini banyak kalangan masih meragukan kebenaran teori evolusi Darwin, terutama mereka dari kalangan agama.Secara ilmiah teori Darwin belum runtuh, sebelum ditemukannya bukti‐bukti empiris yang bertentangan dengan kesimpulan tersebut.
Bahkan di tahun 1858, katanya, Darwin mengajukan dua teori pokok yaitu spesies yang hidup sekarang berasal dari spesies yang hidupsebelumnya,danevolusi terjadi melalui alam. Perkembangan tentang teori evolusi memang sangat menark untuk diikuti. Darwin pun berpendapat bahwa berdasar polanya evolusi bersifat gradual, berdasarkan arah adaptasinya bersifat divergen dan berdasar hasilnya sendiri selalu dimulai terbentuknya varianbaru.
Dalam perkembangannya teori evolusi Darwin mendapat tantangan (terutama dari golongan agama, dan penganut paham teori penciptaan‐‐‐Universal Creation), dengan berbagai dukungan dan pengkayaan‐pengkayaan. Jadi teori evolusi sendiri juga berevolusi, sehingga teori evolusi biologi yang dikenal dengan istilah Neo-Darwinian dan Modern Sintesis, bukanlah murni seperti yang diusulkanolehDarwin.
Berbagai istilah hasil pengkayaan menjadi cermin pergulatan pemikiran dan argumentasi ilmiah seputar teori evolusi ini. Dari sinipun dikenal berbagai istilah seperti berdasar kecepatan evolusi (evolusiquasidanevolusiquantum),berdasararahadaptasi(evolusi divergendanevolusikonvergen),berdasarpolanya(evolusigradual, evolusi punctual, dan evolusi saltasi) dan berdasar skala produknya dikenalevolusimakrodanevolusimikro.
5. PRO DAN KONTRA TEORI EVOLUSI
Semenjak penerbitan buku Darwin “The Origin of Species”, evolusi mendapatkan banyak kritik dan menjadi tema yang controversial. Namun demikian,kontroversiinipadaumumnyaberkisardalamimplikasidariteori evolusidibidangfilsafat,social,danagama.Didalamkomunitasilmuan,teori evolusi telah di terima secara luas dan tidak mendapat tentangan seperti yangsudahdiprediksiolehDarwin,implikasiyangpalingcontroversialadalah evolusi manusia.
Banyak yang tidak menerima bahwa segala jenis makhluk hidup,termasukmenusiaberasaldariprosesalam. Aliran yang sering dianggap berlawanan dengan teori evolusi adalah penciptaan yang mempercayai bahwa makhluk hidup dan segala jenisnya diciptakan oleh Tuhan secara terpisah, meskipun teori evolusi selalu diasosiasikandengancharlesDarwin,namunsebenarnyabiologievolusitelah berakar sejak zaman aristoteles.
Namun demikian, Darwin adalah ilmuan pertama yang mencetuskan teorievolusiyangtelahbanyakterbukti.Sampai saat ini, teori Darwin tentang evolusi yang terjadi karena seleksi alam dianggap oleh meyoritas masyarakat sains sebagai teori terbaik dalam menjelaskanteorievolusi.
6. TEORI TERBARU YANG MENENTANG TEORI EVOLUSI
Para ilmuan dan intelektual berani mengungkap kekeliruan ilmiah teori evolusi Darwin, dan sebagai sisi gelap itu tidak hanya berlaku di amerika serikat. Seseorang penulis dari teori evolusi berdasarkan Al–Quran dan beliau juga mengemukakan kebenaran bahwa teori Darwin tidaklah ilmiah.
Aliranyang sering dianggap berlawanan dengan teorievolusi adalahteori penciptaan,yang mempercayai secara terpisah (tidak ada kesamaan leluhur, atau bahwa satu jenis makhluk hidup tidak diturunkan dari makhluk hidup lain).
8. KESIMPULAN
Evolusi menjelaskan perekenbangan makhluk hidup secara bertahap dalam jangka waktu yang lama dari bentuk yang sederhanamenjadibentuk yang kompleks. Tokoh evolusi pertama yang pendapatnya diterima oleh duniailmupengetahuanadalahcharlesDarwin,ajarannyadituangkandalam bukuyangberjudul“OnThe OriginalbyMeansof Natural Selection”,yang memuatpokok–pokokevolusiyaitu:
• bahwa makhlukhidupyangadasekarangberasaldarimakhlukhidup dimasasilam.
• Evolusi terjadi melalui seleksi alam
Adanya evolusi di buktikan dengan diketemukannya fosil diberbagai lapisan batuan bumi yang menunjukkan adanya perubahan tubuh secara berangsur –angsur. Homologi adalah organ tubuh yang asal filogenetiknya serta struktur dalamnya sama tetapi fungsinya berbeda. Studi komparatif mengenai perkembangan embrio sebagai hewan vertebrata yang berawal dari zigot, stadium morula, blastula, dan gastrula hingga terbentuknya individubaru(dewasa)dinamakanontogeny.
Aliranyangseringdianggapberlawanandenganteorievolusi adalah teori penciptaan, yang mempercayai bahwa makhluk hidup dan segala jenisnyadiciptakanolehTuhansecaraterpisah(tidakadakesamaanleluhur, ataubahwasatujenismakhlukhiduptidakditurunkandarimakhluklain).
9. Abstrak Evolusi menjelaskan perkembangan makhluk hidup secara bertahap dalam jangka waktu yang lama dari bentuk yang sederhana menjadi bentuk yang kompleks.
Baca Selengkapnya ..
Akar pemikiran evolusionis muncul sezaman dengan keyakinan dogmatis yang berusaha keras mengingkari penciptaan. Mayoritas filsuf penganut pagan di zaman Yunani kuno mempertahankan gagasan evolusi. Jika kita mengamati sejarah filsafat, kita akan melihat bahwa gagasan evolusi telah menopang banyak filsafat pagan.
Akan tetapi bukan filsafat pagan kuno ini yang telah berperan penting dalam kelahiran dan perkembangan ilmu pengetahuan modern, melainkan keimanan kepada Tuhan.
Pada umumnya mereka yang memelopori ilmu pengetahuan modern mempercayai keberadaan‐Nya. Seraya mempelajari ilmu pengetahuan, mereka berusaha menyingkap rahasia jagat raya yang telah diciptakan Tuhan dan mengungkap hukum‐hukum dan detail‐detail dalam ciptaan‐Nya. Ahli Astronomi seperti Leonardo da Vinci, Copernicus, Keppler dan Galileo;bapak paleontologi,Cuvier;perintis botani dan zoologi, Linnaeus; dan Isaac Newton, yang dijuluki sebagai "ilmuwan terbesar yang pernah ada", semua mempelajari ilmu pengetahuan dengan tidak hanya meyakini keberadaan Tuhan, tetapi juga bahwa keseluruhan alam semesta adalah hasil ciptaan‐Nya .
1. Albert Einstein, yang dianggap sebagai orang paling jenius di zaman kita, adalah seorang ilmuwan yang mempercayai Tuhan dan menyatakan, "Saya tidak bisa membayangkan ada ilmuwan sejati tanpa keimanan mendalam seperti itu. Ibaratnya: ilmu pengetahuan tanpa agama akan pincang."
2. Salah seorang pendiri fisika modern, dokter asal Jerman, Max Planck mengatakan bahwa setiap orang, yang mempelajari ilmu pengetahuan dengan sungguh‐sungguh, akan membaca pada gerbang istana ilmu pengetahuan sebuah kata: "Berimanlah". Keimanan adalah atribut penting seorang ilmuwan.
3. Teori evolusi merupakan buah filsafat materialistis yang muncul bersamaan dengan kebangkitan filsafat‐filsafat materialistis kuno dan kemudian menyebar luas di abad ke‐19. Seperti telah disebutkan sebelumnya, paham materialisme berusaha menjelaskan alam semata melalui faktor - faktor materi.
Karena menolak penciptaan,pandangan ini menyatakan bahwa segala sesuatu, hidup ataupun tak hidup, muncul tidak melalui penciptaan tetapi dari sebuah peristiwa kebetulan yang kemudian mencapai kondisi teratur. Akan tetapi, akal manusia sedemikian terstruktur sehingga mampu memahami keberadaan sebuah kehendak yang mengatur di mana pun ia menemukan keteraturan. Filsafat materialistis, yang bertentangan dengan karakteristik paling mendasar akal manusia ini , memunculkan "teori evolusi" dipertengahan abad ke‐19.
Khayalan Darwin Orang yang mengemukakan teori evolusi sebagaimana yang dipertahankan dewasa ini, adalah seorang naturalis amatir dari Inggris, CharlesRobertDarwin. Darwin tidak pernah mengenyam pendidikan formal di bidang biologi.Ia hanya memiliki ketertarikan amatir pada alam dan makhluk hidup.Minat tersebut mendorongnya bergabung secara sukarela dalam ekspedisi pelayaran dengan sebuah kapal bernama H.M.S.Beagle,yang berangkat dari Inggris tahun 1832 dan mengarungi berbagai belahan dunias elama lima tahun.
Darwin muda sangat takjub melihat beragam spesies makhluk hidup,terutama jenis‐jenis burung finch tertentu di kepulauan Galapagos. Ia mengira bahwa variasi pada paruh burung‐burung tersebut disebabkan oleh adaptasi mereka terhadap habitat.
Dengan pemikiran ini, ia menduga bahwa asal usul kehidupan dan spesies berdasar pada konsep "adaptasi terhadap lingkungan". Menurut Darwin,aneka spesies makhluk hidup tidak diciptakan secara terpisah oleh Tuhan, tetapi berasal dari
nenek moyang yang sama dan menjadi berbeda satu sama lain akibat kondisi alam.
Hipotesis Darwin tidak berdasarkan penemuan atau penelitian ilmiah apapun ; tetapi kemudian ia menjadikannya sebuah teori monumental berkat dukungan dan dorongan para ahli biologi materialis terkenal pada masanya. Gagasannya menyatakan bahwa individu‐individu yang beradaptasi pada habitat mereka dengan cara terbaik , akan menurunkan sifat‐sifat mereka kepada generasi berikutnya.
Sifat‐sifat yang menguntungkan ini lama‐kelamaan terakumulasi dan mengubah suatu individu menjadi spesies yang sama sekali berbeda dengan nenek moyangnya. (Asal usul "sifat‐sifat yang menguntungkan" ini belum diketahui pada waktu itu.
Menurut Darwin,manusia adalah hasil paling maju dari mekanisme ini. Darwin menamakan proses ini "evolusi melalui seleksi alam". Ia mengira telah menemukan "asal usul spesies" :suatu spesies berasal dari spesies lain. Ia mempublikasikan pandangannya ini dalam bukunya yang berjudul The Origin of Species ,By Means of Natural Selection pada tahun 1859.
Darwin sadar bahwa teorinya menghadapi banyak masalah.Ia mengakui ini dalam bukunya pada bab "Difficulties of the Theory". Kesulitan- kesulitan ini terutama pada catatan fosil dan organ‐organ rumit makhluk hidup (misalnya mata) yang tidak mungkin dijelaskan dengan konsep kebetulan, dan naluri makhluk hidup. Darwin berharap kesulitan-kesulitan ini akan teratasi oleh penemuan‐penemuan baru; tetapi bagaimanapun ia tetap mengajukan sejumlah penjelasan yang sangat tidak memadai untuk sebagian kesulitan tersebut.
Seorang ahli fisika Amerika , Lipson , mengomentari "kesulitan‐kesulitan" Darwin tersebut: Ketika membaca The Origin of Species, saya mendapati bahwa Darwin sendiri tidak seyakin yang sering dikatakan orang tentangnya; bab "Difficulties of the Theory" misalnya, menunjukkan keragu‐raguannya yang cukup besar.
Sebagai seorang fisikawan , saya secara khusus merasa terganggu oleh komentarnya mengenai bagaimana mata terbentuk :
1. Saat menyusun teorinya, Darwin terkesan oleh para ahli biologi evolusionis sebelumnya,terutama seorang ahli biologi Perancis,Lamarck.
2. Menurut Lamarck, makhluk hidup mewariskan ciri‐ciri yang mereka dapatkan selama hidupnya dari satu generasi ke generasi berikutnya, sehingga terjadilah evolusi. Sebagai contoh, jerapah berevolusi dari binatang yang menyerupai antelop. Perubahan itu terjadi dengan memanjangkan leher mereka sedikit demi sedikit dari generasi ke generasi ketika berusaha menjangkau dahan yang lebih tinggi untuk memperolehmakanan.Darwin menggunakan hipotesis Lamarck tentang "pewarisan sifat‐sifat yang diperoleh "sebagai faktor yang menyebabkan makhluk hidup berevolusi. Sejak abad ke‐6 ,para ahli sudah mencoba mengemukakan pendapatnya tentang alam.
Beberapa pandangan teori evolusi menurut beberapa ahli sebagai berikut:
1. Erasmus Darwin, menyatakan bahwa makhluk hidup berawal dari asal mula yang sama dan respon fungsional di wariskan kepada keturunannya.
2. Count de Buffon, menyatakan bahwa variasi kecil yang terjadi karena pengaruh lingkungan diwariskan pada keturunannya sehingga terjadi penimbunanvariasi.
3. George Cuvier,menyatakan bahwa setiap masa diciptakan makhluk hidup yang berbeda.
4. Jean Baptist de Lamarck, mengemukakan teori evolusi yang dikenal dengan “Ussed and Disused”. Lamarck mengemukakan teori evolusi dengan 2 ajarannyaya itu sebagai berikut:
a.bahwa organ tubuh makhluk hidup yang digunakan akan berkembang, sedangkan yang tidak digunakan akan menyusut.
b. perbedaan sifat yang diperoleh dari pengaruh lingkungan diwariskan kepada keturunannya.
5. A.Weisman,melakukan percobaan dengan memotong ekor tikus sampai 20 generasi,ternyata generasi ke 21 tetap berekor panjang. Dari hasil percobaan ini Weisman membantah membantah teori Lamarck dan menyatakan bahwa evolusi adalah seleksi alam terhadap faktor genetik.
Setelah itu bermunculan pendapat dari para ahli biologi lainnya. Paraahli
dimiliki oleh nenek moyangnya. Tetapi pada generasi selanjutnya , biologi menyatakan bahwa makhluk hidup senantiasa mengalami perubahan secara berangsur – angsur dalam waktu yang cukup lama.
Perubahan – perubahan itu mengakibatkan munculnya sifat baru. Sifat–sifat baru ini pada mulanya hanya menunjukkan penyimpangan sedikit saja dari sifat‐sifat yang
penyimpangan‐penyimpangan itu semakin banyak sehingga timbullah species
baru.
2. PETUNJUK–PETUNJUK ADANYA EVOLUSI
Petunjuk – petunjuk adanya evolusi:
1. Fosil sebagai catatan sejarah evolusi makhluk hidup. Fosil adalah sisa atau jejak dari makhluk hidup yang telah membatu.
Contoh fosil yang paling lengkap ditemukan dari zaman ke zaman adalah fosilkuda. Perubahan yang terjadi pada spesieskuda antara lain:
. leher semakin panjang dan gerakan makin lincah
. kepala semakin panjang,jarak ujung mulut dengan mata semakin panjang.
. Tubuh kuda semakin besar.
. Geraham muka dan belakang bertambah besar sesuai untuk mengunyah rumput.
. Anggota tubuh semakin panjang,dapat berlari cepat,rotasi tubuh semakinberkurang.
. Jumlah jari kaki pada mulanya 5,sekarang tingal 1 jari saja.
2. Adanya homologi organ tubuh dari berbagai hewan vertebrata
Homologi adalah organ–organ tubuh makhluk hidup yang mempunyai bentuk asal yang sama tetapi mempunyai fungsi dan struktur yang berbeda.
3. Adanya embriologi perbandingan Urutan tahapan perkembangan embrio dari hewan–hewan tingkat tinggi adalah: zigot → morula → blastula→ gastrula → kemudianmengalami diferensiasi dan spesialisasi membentuk organ.
Perkembangan individu mulai dari sel telur dibuahi(zigot)hingga individu sampai dewasa bahkan sampai mati disebut ontogeni. Terdapat kesamaan tahap – tahap perkembangan embrio hewan –hewan vertebrata sampai pada tahap tertentu. Sedangkan filogeni adalah sejarah singkat perkembangan makhluk hidup dari filum yang paling sederhana hingga filum yang sekarang.
4. Adanya pengaruh penyebaran geografi. Burung –burung finch di kepulauan Galapagos semula berasal dari daratan Amerika Selatan,kemudian menemukan lingkungan yang baru yang berbeda dengan asalnya. Varian –varian yang menemukan lingkungan baru itu terus berkembang sehingga menghasilkan spesies baru dan tidak dapat mengadakan inter hibridasi dengan moyangnya.
5. Adanya variasi individu dalam satu keturunan Dari proses hibridasi dapat menghasilkan bermacam –macam varian. Apabila proses itu berlangsung terus–menerus dalam waktu yang sangat panjang akan terbentuk sangat banyak variasi –variasi, akibatnya keturunannya akan mempunyai sifat yang menyimpang jauh dengan nenek moyangnya.
6. Petunjuk‐petunjuk dari alat tubuh yang tersisa : alat‐alat yang tersisa dianggap sebagai bukti adanya proses evolusi,alat alat ini sudah tidak berguna namun ternyata masih dijumpai.
Contoh: Usus buntu pada manusia
7. Analogi alat‐alat tubuh yang mempunyai bentuk dasar yang berbeda namun karena perkembangan evolusi yang konvergen alat‐alat tersebut mempunyaifungsiyangsama.
3. BUKTI–BUKTI EVOLUSI
1. Fosil - fosil adalah sisa–sisa hewan atau tumbuhan dari zaman purba yang telah membatu (jejak yang tersimpan dalam batuan). Fosil yang lain adalah segala jejak ,misalnya sebatang daun yang jatuh ketanah, lantas tertutup oleh lapisan lain kemudian dasarnya membatu,lalu zat organik terlarut air dan tinggal jejak (cetakan) dari bentuknya saja.
Seandainya rongga ini diisi dengan mineral lagi maka terdapat semacam penulangan. Penemuan fosil hanya secara kebetulan saja, dan jarang sekali ditemukan fosil yang utuh keseluruhannya. Hal demikian karena banyak faktor yang memenyebabkan hancurnya tubuh organisme yang telah mati. Misalnya karena:
- proses lipatan batuan bumi.
- Pengaruhangin.
- Air.
- Bakteri pengurai.
- Hewan pemakan bangkai
Adanya fosil juga menunjukkan kemiripan dengan organisme yang ada dewasa ini :
- Fosil tribolita mirip dengan kepiting tapal kuda.
- Fosil mastodon mirip dengan gajah.
- Fosil archeoptheryx mirip dengan burung
2. Embriologi perbandingan Embrio hewan bersel banyak mengalami kesamaan perkembangan embrio. Berawal dari zigot → blastula → gastrula, kemudian mengalami diferensiasi sehingga terbentuk macam –macam alat tubuh. Ernest Haeckel, mengatakan tentang adanya peristiwa ulangan ontogeni yang serupa dengan peristiwa filogeninya , disebut teori rekapitulasi.
Contoh : adanya rekapitulasi adalah perkembangan terjadinya jantung pada mamalia yang dimulai dengan perkembangan yang menyerupai ikan, selanjutnya menyerupai embrio amfibi, selanjutnya menyerupai perkembangan embrio reptil.
3. Anatomi perbandingan dapat diketahui bahwa alat - alat fungsional pada berbagai binatang dapat dibedakan menjadi 2 yaitu :
- Homologi :alat tubuh yang mempunyai bentuk yang berbeda dan fungsinya berbeda namun kalau diteliti mempunyai bentuk dasar yang sama. Misalnya:sirip ikan paus fungsinya untuk berenang, homologdengankakidepankudayangfungsinyauntukterbang.
- Analogi :alat tubuh yang mempunyai bentuk dasar yang berbeda namun karena perkembangan evolusi yang konvergen alat –alat tersebutmempunyaifungsiyangsama.
Dalam konteks beberapa tulisan sebelumnya, penelitian adanya fosil hidup dengan umur awal sampai jutaan tahun lalu, benar‐benar membuktikan bahwa teori evolusi (hipotesis) atau neo-darwinisme atau lompatan evolusi tidak berlaku pada hewan yang bernama Coelacanth. Namun, seperti biasa dan menjadi selalu biasa, penemuan ikan yang berusia jutaan tahun yang lalu, karena tidak menjelaskan adanya pentahapan teori evolusi, maka kemungkinan besar beritanya menjadi bohong.
Fosil Hidup
Hingga tahun 1938, ikan yang berkerabat dekat dengan ikan paru‐paru ini dianggap telah punah semenjak akhir Masa Kretaseus,sekitar 65 juta tahun yang silam.Sampai ketika seekor coelacanth hidup tertangkap oleh jaring hiu di muka kuala Sungai Chalumna, Afrika Selatan pada bulan Desember tahun tersebut. Kapten kapal pukat yang tertarik melihat ikan aneh tersebut, mengirimkannya ke museum di kota East London, yang ketika itu dipimpin oleh nona Marjorie Courtney‐Latimer.
Seorang iktiologis (ahli ikan)setempat,DrJ.L.B.Smith kemudian mendeskripsi ikantersebut dan menerbitkan artikelnya dijurnal Nature pada tahun 1939.Ia memberi nama Latimeria chalumnae kepada ikan jenis baru tersebut, untuk mengenang sang kuratormuseumdanlokasipenemuanikanitu.
Coelacanth pertamayangditemukandiAfrikaSelatan,dihadapan nona Courtenay‐Latimer,kurator museum East London.Pencarian lokasi tempat tinggal ikan purba itu selama belasan tahun berikutnya kemudian mendapatkan perairan Kepulauan Komoro di Samudera Hindia sebelah barat sebagai habitatnya, di mana beberapa ratus individu diperkirakan hidup pada kedalaman laut lebih dari 150 m.Di luar kepulauan itu,sampai tahun1990an beberapa individu jugat ertangkap diperairan Mozambique, Madagaskar, dan juga Afrika Selatan.
Namun semuanya masih dianggap sebagai bagian dari populasi yang kurang lebih sama. Pada tahun 1998, enampuluh tahun setelah ditemukannya fosil hidup coelacanth Komoro, seekor ikan raja laut tertangkap jaring nelayan di perairan Pulau Manado Tua, Sulawesi Utara. Ikan ini sudah dikenal lama oleh para nelayan setempat, namun belum diketahui keberadaannya di sana oleh dunia ilmu pengetahuan. Ikan raja laut secara fisik mirip coelacanth Komoro, dengan perbedaan pada warnanya. Yakni raja laut berwarnacoklat,sementara coelacanth Komoro berwarna biru baja.
Ikan raja laut tersebut kemudian dikirimkan kepada seorang peneliti Amerika yang tinggal di Manado,Mark Erdmann, yang kemudian bersama dua koleganya,R.L.Caldwell dan Moh.Kasim Moosa dari LIPI,menerbitkan temuannya di Nature, 1998.
Maka kini orang mengetahui bahwa ada populasi coelacanth yang kedua, yang terpisah menyeberangi Samudera Hindiadanpulau‐pulaudiIndonesiabaratsejauhkurang‐lebih10.000km. Belakangan, berdasarkan analisis DNA‐mitokondria dan isolasi populasi, beberapa peneliti Indonesia dan Prancis mengusulkan ikan raja laut sebagai spesiesbaru Latimeria menadoensis.
Dua tahun kemudian ditemukan pula sekelompok coelacanth yang hidup diperairan Kawasan Lindung Laut (Marine Protected Areas) St.Lucia di Afrika Selatan. Orang kemudian menyadari bahwa kemungkinan
masih terdapat populasi‐populasi coelacanth yang lain di dunia, termasuk pula di bagian lain Nusantara, mengingat bahwa ikan ini hidup terisolir di kedalaman laut,terutama di sekitar pulau‐pulau vulkanik.
Hingga saat ini status taksonomi coelacanth yang baru in imasih diperdebatkan. Coelacanth memiliki ciri khas ikan‐ikan purba, ekornya berbentuk seperti sebuah kipas, matanya yang besar,dan sisiknya yang terlihat tidak sempurna (seperti batu).
Baru‐baru ini, di Bunaken ditemukan seekor coelacanth hidup berenang dengan bebasnya. Ukurannya kira‐kira 2/3 tubuhorangdewasadantubuhnyaberwarnaungugelap. Nama coelacanth berasal dari kata‐kataYunani "coelia” (berongga) dan ”acanthos” (duri), yang berarti ikan dengan duri berongga.
Berdasarkan catatan sejarah, ikan coelacanth hidup pertama kali ”ditangkap” kalangan ilmiah pada tanggal 23 Desember 1938, ketika Kapten Hendrick Goosen mendapatkannya dari Laut India, tak jauh dari mulut sungai Chalumna. Oleh Marjorie Courtenay‐Latimer seorang kurator museum di East London , Afrika Selatan . Ikan tersebut diserahkannya kepada ahli ikan dari Universitas Rhodes, Prof.J.L.B.Smith.
Untuk menghormati jasa Latimerdan Smith, ikan purba itu kemudian diberi nama LatimeriachalumnaeSmith.
Pencarian lokasi tempat tinggal ikan purba itu selama belasan tahun berikutnya kemudian mendapatkan perairan Kepulauan Komoro, sebelah barat Madagaskar,sebagai habitatnya.Disitulah beberapa ratus individu diperkirakan hidup pada kedalaman laut lebih dari 150 m.
Di luar kepulauan itu,sampaitahun1990‐an beberapaindividujugatertangkapdi perairan Mozambique, Madagaskar ,dan Afrika Selatan.Namun,semuanya masih dianggap sebagai bagian dari populasi yang kurang lebih sama dengan yang ada di Kepulauan Komoro.
Pada 1998 atau enam puluh tahun sejak temuan pertama, seekor ikan coelacanth tertangkap jaring nelayan di perairan Manado Tua, Sulawesi Utara. Ikan ini sudah dikenal lama oleh para nelayan setempat, namun belum diketahui keberadaannya oleh dunia ilmu pengetahuan.
4. PERKEMBANGAN TEORI DARWIN
Pengetahuan evolusi telah berkembang menjadi suatu cabang ilmu tersendiri. Tokoh evolusi pertama yang pendapatnya tentang evolusi diterima oleh dunia pengetahuan alam adalah Charles Robert Darwin, pendapatbeliautercantumdalambukuyangdiberinyajudul“OnTheOrigin of The Species by Means of natural selection“. Didalam buku ini termuat ajaranDarwinmengenaipokok–pokokevolusiyaitu:
1. bahwa makhluk hidup yang ada sekarang berasal dari makhluk pada masasilam.
2. evolusiterjadimelaluiseleksialam. Darwinmengemukakanpendapatnyadenganmenyertakanbukti–bukti danalasanyangmenunjangpendapatnya. Teori Darwin mengenai evolusi didasarkan atas pokok –pokok pikiran antara lain:
• Tidak ada dua individu yang sama.
• Setiap populasi berkecendrungan bertambah banyak, karena setiap makhluk hidup berkemampuan untuk berkembang biak.
• Untuk perkembangbiakan perlu adanya makanan yang cukup.
• Kenyataan menunjukkan bahwa pertambahan populasi tidak berjalan terus–menerus.
Pokok –pokok pikiran dalam teori Darwin tersebut diatas dari hasil pengamatansehari‐hari yang kita jumpai adalah:
• Adanya variasi individu di dalam satu keturunan.
• Bertambah banyak evolusi.
• Adanya perjuangan suatu spesies untuk bertahan hidup.
• Adanya peristiwa seleksi alam. Hanya individu –individu yang memiliki sifat yang sesuai dengan lingkungannya saja yang dapat memenangkan persaingan dan akan hidup terus serta bertambah banyak. Sedangkan yang tidak sesuai,tidak dapat menyesuaikan diri dengan lingkungannya serta akan kalah dan musnah.
Darwin juga mengetahui sebelumnya bahwa persilangan buatan dapat menghasilkan species baru, misalnya persilangan pada ayam jago, Darwin menduga bahwa proses yang sama dengan seleksi
buataninijugaterjadidialamsehinggamenghasilkanspecies–species baru.
Teori penciptaan pertama kali timbul dikalangan Kristen literalis yang tidak dapat menerima evolusi karena dianggap pertentangan dengannarasikisahpenciptaantujuhharipadakitabkejadiandalam perjanjian lama, namun belakangan muncul juga dikalangan islam misalnya penulis kenamaan dari turki yaitu Harun Yahya yang melakukanpenolakanteorievolusiberdasarkanAl–Quran.
Penyebab penolakansebagiankalanganberagamatersebutmungkindisebabkan anggapan bahwa evolusi menghilangkan “peran tuhan” dalam penciptaan,ataubahkanbahwaevolusimenyokongateisme.Kendati evolusi sebagai sains tidak bias ikut campur persoalan tindakan Tuhan,yangberadadalamranahkeimanandandiluarsains.
Hingga saat ini banyak kalangan masih meragukan kebenaran teori evolusi Darwin, terutama mereka dari kalangan agama.Secara ilmiah teori Darwin belum runtuh, sebelum ditemukannya bukti‐bukti empiris yang bertentangan dengan kesimpulan tersebut.
Bahkan di tahun 1858, katanya, Darwin mengajukan dua teori pokok yaitu spesies yang hidup sekarang berasal dari spesies yang hidupsebelumnya,danevolusi terjadi melalui alam. Perkembangan tentang teori evolusi memang sangat menark untuk diikuti. Darwin pun berpendapat bahwa berdasar polanya evolusi bersifat gradual, berdasarkan arah adaptasinya bersifat divergen dan berdasar hasilnya sendiri selalu dimulai terbentuknya varianbaru.
Dalam perkembangannya teori evolusi Darwin mendapat tantangan (terutama dari golongan agama, dan penganut paham teori penciptaan‐‐‐Universal Creation), dengan berbagai dukungan dan pengkayaan‐pengkayaan. Jadi teori evolusi sendiri juga berevolusi, sehingga teori evolusi biologi yang dikenal dengan istilah Neo-Darwinian dan Modern Sintesis, bukanlah murni seperti yang diusulkanolehDarwin.
Berbagai istilah hasil pengkayaan menjadi cermin pergulatan pemikiran dan argumentasi ilmiah seputar teori evolusi ini. Dari sinipun dikenal berbagai istilah seperti berdasar kecepatan evolusi (evolusiquasidanevolusiquantum),berdasararahadaptasi(evolusi divergendanevolusikonvergen),berdasarpolanya(evolusigradual, evolusi punctual, dan evolusi saltasi) dan berdasar skala produknya dikenalevolusimakrodanevolusimikro.
5. PRO DAN KONTRA TEORI EVOLUSI
Semenjak penerbitan buku Darwin “The Origin of Species”, evolusi mendapatkan banyak kritik dan menjadi tema yang controversial. Namun demikian,kontroversiinipadaumumnyaberkisardalamimplikasidariteori evolusidibidangfilsafat,social,danagama.Didalamkomunitasilmuan,teori evolusi telah di terima secara luas dan tidak mendapat tentangan seperti yangsudahdiprediksiolehDarwin,implikasiyangpalingcontroversialadalah evolusi manusia.
Banyak yang tidak menerima bahwa segala jenis makhluk hidup,termasukmenusiaberasaldariprosesalam. Aliran yang sering dianggap berlawanan dengan teori evolusi adalah penciptaan yang mempercayai bahwa makhluk hidup dan segala jenisnya diciptakan oleh Tuhan secara terpisah, meskipun teori evolusi selalu diasosiasikandengancharlesDarwin,namunsebenarnyabiologievolusitelah berakar sejak zaman aristoteles.
Namun demikian, Darwin adalah ilmuan pertama yang mencetuskan teorievolusiyangtelahbanyakterbukti.Sampai saat ini, teori Darwin tentang evolusi yang terjadi karena seleksi alam dianggap oleh meyoritas masyarakat sains sebagai teori terbaik dalam menjelaskanteorievolusi.
6. TEORI TERBARU YANG MENENTANG TEORI EVOLUSI
Para ilmuan dan intelektual berani mengungkap kekeliruan ilmiah teori evolusi Darwin, dan sebagai sisi gelap itu tidak hanya berlaku di amerika serikat. Seseorang penulis dari teori evolusi berdasarkan Al–Quran dan beliau juga mengemukakan kebenaran bahwa teori Darwin tidaklah ilmiah.
Aliranyang sering dianggap berlawanan dengan teorievolusi adalahteori penciptaan,yang mempercayai secara terpisah (tidak ada kesamaan leluhur, atau bahwa satu jenis makhluk hidup tidak diturunkan dari makhluk hidup lain).
8. KESIMPULAN
Evolusi menjelaskan perekenbangan makhluk hidup secara bertahap dalam jangka waktu yang lama dari bentuk yang sederhanamenjadibentuk yang kompleks. Tokoh evolusi pertama yang pendapatnya diterima oleh duniailmupengetahuanadalahcharlesDarwin,ajarannyadituangkandalam bukuyangberjudul“OnThe OriginalbyMeansof Natural Selection”,yang memuatpokok–pokokevolusiyaitu:
• bahwa makhlukhidupyangadasekarangberasaldarimakhlukhidup dimasasilam.
• Evolusi terjadi melalui seleksi alam
Adanya evolusi di buktikan dengan diketemukannya fosil diberbagai lapisan batuan bumi yang menunjukkan adanya perubahan tubuh secara berangsur –angsur. Homologi adalah organ tubuh yang asal filogenetiknya serta struktur dalamnya sama tetapi fungsinya berbeda. Studi komparatif mengenai perkembangan embrio sebagai hewan vertebrata yang berawal dari zigot, stadium morula, blastula, dan gastrula hingga terbentuknya individubaru(dewasa)dinamakanontogeny.
Aliranyangseringdianggapberlawanandenganteorievolusi adalah teori penciptaan, yang mempercayai bahwa makhluk hidup dan segala jenisnyadiciptakanolehTuhansecaraterpisah(tidakadakesamaanleluhur, ataubahwasatujenismakhlukhiduptidakditurunkandarimakhluklain).
9. Abstrak Evolusi menjelaskan perkembangan makhluk hidup secara bertahap dalam jangka waktu yang lama dari bentuk yang sederhana menjadi bentuk yang kompleks.