Tujuan : Untuk mengetahui Daya Hantar Listrik berbagai Larutan
Standar Kompetensi : Memahami sifat-sifat larutan elektrolit dan Non elektrolit
Latar Belakang
Kita dalam kehidupan sehari-hari biasa menggunakan listrik maka tiada guna barang elektronik yang kita miliki seperti TV,Radio,Mesin Cuci,Komputer,dll.
Kita juga harus mengetahui bahaya dari listrik maupun kegunaannya.Bahayanya apabila kita bisa tersengat listrik karena setelah kita menyentuh air dan kita tidak mengelap lalu kita menyentuh listrik dari situlah kita bisa tersengat listrik.
Kasus yang terjadi biasanya disebabkan karena ketidakhati-hatian kita dalam menggunakan listrik.Oleh karena itu kami mengadakan percobaan ini untuk membuktikan mengenai Daya Hantar Listrik berbagai Larutan.
Alat dan Bahan
1. Alat – alat
a. Gelas kimia ukuran 100 ml sejumlah macam larutan
b. Elektroda
c. Lampu pijar
d. Batu Baterai
e. Dudukan Lampu
f. Kabel
g. Lap Serbet/Tissue
h. Botol Semprot ( Isi Aquades )
2. Bahan
a. Larutan Gula
b. Larutan Alkohol
c. Larutan Garam
d. Larutan Air Aki
e. Larutan Asam Klorida
f. Larutan asam klorida
g. Larutan asam cuka
h. Larutan Natrium Hidroksida
Cara Kerja :
1. Siapkan alat dan bahan
2. letakkan semua alat pada tempatnya ( Lampu,dudukan lampu,baterai )
3. Lilitkan kabel pada ujung elektroda,dudukan lampu,dan dan baterai.
4. Setelah semua siap,celupkan elektroda pada larutan.Perhatikan dan Catatlah hasil pengamatan.
5. Cobalah pada larutan yang lain.(Sebelum dicoba pada larutan lain bersihkan dengan aquades dan lap dengan tissue/serbet)
6. Setelah semua dicoba catatlah pada table yang telah disiapkan.
Pertanyaan
1. Larutan mana yang merupakan larutan elektrolit dan Non elektrolit ?
Jawab :
Elektrolit
1. Nacl ( Larutan Garam )
2. H2SO4 ( Larutan Air Aki )
3. HCl ( Larutan Asam Klorida )
4. CH3OOH ( Larutan Asam Cuka )
5. NH3 ( Larutan Amoniak )
Non elektrolit
1. H2O ( Aquades )
2. NaOH ( Natrium Hidroksida )
3. C12H22O11 ( Larutan Gula )
4. C2H5OH (Larutan Alkohol )
2. Larutan elektrolit mana yang mengandung zat terlarut ?
a. Senyawa Ion
b. Senyawa kovalen polar
Jawab :
Yang termasuk Senyawa Ion
1. NaCl (Larutan Garam)
2. NaOH (Natrium Hidroksida)
Yang termasuk Senyawa Kovalen Polar
1. H2SO4 ( Larutan Air Aki )
2. HCl ( Larutan Asam Klorida )
3. NH3 ( Larutan Amoniak )
3. Jelaskan pengertian larutan elektrolit dan Non elektrolit !
Jawab :
- Larutan elektrolit adalah larutan yang dapat menghantarkan arus listrik.
- Larutan Non elektrolit adalah larutan yang tidak dapat menghantarkan ,
arus listrik
4. Tentukan yang tergolong Larutan elektrolit kuat !
Jawab :
1. NaCl (Larutan Garam)
2. H2SO4 ( Larutan Air Aki )
3. HCl (Asam Klorida)
4. NaOH ( Natrium Hidroksida )
5. Tentukan yang tegolong Larutan elektrolit lemah !
Jawab :
1. CH3OOH ( Larutan Asam Cuka )
2. NH3 ( Larutan Amoniak )
6. Diskusikan tentang senyawa ion dan senyawa kovalen polar hubungannya dengan daya hantar listrik ?
Jawab :
Sebelum kita mengenal lebih jauh kita harus tahu apakah senyawa ion dan senyawa kovalen polar.Senyawa Ion adalah Senyawa yang apabila dilarutkan dalam air akan mengalami ionisasi.Senyawa Kovalen Polar adalah senyawa yang terbentuk melalui ikatan kovalen.
Ada larutan yang dapat menghantarkan listrik (elektrolit) dan ada yang tidak dapat menghantarkan lisitrik (Non elektrolit) Mengapa larutan itu dapat menghantarkan arus listrik dan tidak dapat menghantarkan arus listrik.Dilihat dari proses pembentukannya.
Mis :
NaCl terdiri atas ion-ion yang bermuatan dan bergabung untuk membentuk struktur kristal.Oleh karena itu,senyawa ionic dalam bentuk lelehannya tanpa dilarutkan dalam air masih dapat menghantarkan arus listrik.
Struktur kristal NaCl terdiri dari ion-ion yang rapat.Jika dilarutkan dalam air maka molekul air akan merenggangkan ion-ion tersebut sehingga ionnakan terpisah Reaksi pelarutan ditunjukkan sebagai berikut :
NaCl(s) Na+(aq) + Cl-(aq)
Dari persamaan kita tahu bahwa larutan tersebut mempunyai daya hantar listrik dan termasuk senyawa ion karena ion-ionnya terpisah secara sempurna.
HCl terionisasi secara sempurna tetapi masih ada sebahagian ionnya tidak terionisasi oleh karena itu HCl termasuk senyawa kovalen polar dan dapat menghantarkan arus listrik tetapi hantarannya sedikit / kecil.
Kesimpulan :
Larutan ada yang dapat menghantarkan listrik dan ada yang tidak dapat menghantarkan listrik .Larutan yang dapat menghantarkan listrik dikenal dengan nama Elektrolit dan yang tidak dapat dikenal dengan nama Non Elektrolit.Elektrolit dibagi lagi atas 2 yaitu elektrolit lemah dan elektrolit kuat.Elektrolit lemah disebabkan karena ionisasinya kurang sempurna dan elektrolit kuat terjadi karena ionisasi larutnnya sempurna.Elektrolit lemah terjadi karena senyawanya kovalen polar sedangkan elektrolit kuat karena senyawanya adalah senyawa ion.
Untuk materi lebih lengkap dapat anda download disini : Materi Daya Hantar Listrik , jika anda mengutip sebagian atau seluruh dari materi kami ini diharapkan melampirkan blog kami pada referensi anda. Terima kasih atas kunjungan anda.
Baca Selengkapnya ..
Standar Kompetensi : Memahami sifat-sifat larutan elektrolit dan Non elektrolit
Latar Belakang
Kita dalam kehidupan sehari-hari biasa menggunakan listrik maka tiada guna barang elektronik yang kita miliki seperti TV,Radio,Mesin Cuci,Komputer,dll.
Kita juga harus mengetahui bahaya dari listrik maupun kegunaannya.Bahayanya apabila kita bisa tersengat listrik karena setelah kita menyentuh air dan kita tidak mengelap lalu kita menyentuh listrik dari situlah kita bisa tersengat listrik.
Kasus yang terjadi biasanya disebabkan karena ketidakhati-hatian kita dalam menggunakan listrik.Oleh karena itu kami mengadakan percobaan ini untuk membuktikan mengenai Daya Hantar Listrik berbagai Larutan.
Alat dan Bahan
1. Alat – alat
a. Gelas kimia ukuran 100 ml sejumlah macam larutan
b. Elektroda
c. Lampu pijar
d. Batu Baterai
e. Dudukan Lampu
f. Kabel
g. Lap Serbet/Tissue
h. Botol Semprot ( Isi Aquades )
2. Bahan
a. Larutan Gula
b. Larutan Alkohol
c. Larutan Garam
d. Larutan Air Aki
e. Larutan Asam Klorida
f. Larutan asam klorida
g. Larutan asam cuka
h. Larutan Natrium Hidroksida
Cara Kerja :
1. Siapkan alat dan bahan
2. letakkan semua alat pada tempatnya ( Lampu,dudukan lampu,baterai )
3. Lilitkan kabel pada ujung elektroda,dudukan lampu,dan dan baterai.
4. Setelah semua siap,celupkan elektroda pada larutan.Perhatikan dan Catatlah hasil pengamatan.
5. Cobalah pada larutan yang lain.(Sebelum dicoba pada larutan lain bersihkan dengan aquades dan lap dengan tissue/serbet)
6. Setelah semua dicoba catatlah pada table yang telah disiapkan.
Pertanyaan
1. Larutan mana yang merupakan larutan elektrolit dan Non elektrolit ?
Jawab :
Elektrolit
1. Nacl ( Larutan Garam )
2. H2SO4 ( Larutan Air Aki )
3. HCl ( Larutan Asam Klorida )
4. CH3OOH ( Larutan Asam Cuka )
5. NH3 ( Larutan Amoniak )
Non elektrolit
1. H2O ( Aquades )
2. NaOH ( Natrium Hidroksida )
3. C12H22O11 ( Larutan Gula )
4. C2H5OH (Larutan Alkohol )
2. Larutan elektrolit mana yang mengandung zat terlarut ?
a. Senyawa Ion
b. Senyawa kovalen polar
Jawab :
Yang termasuk Senyawa Ion
1. NaCl (Larutan Garam)
2. NaOH (Natrium Hidroksida)
Yang termasuk Senyawa Kovalen Polar
1. H2SO4 ( Larutan Air Aki )
2. HCl ( Larutan Asam Klorida )
3. NH3 ( Larutan Amoniak )
3. Jelaskan pengertian larutan elektrolit dan Non elektrolit !
Jawab :
- Larutan elektrolit adalah larutan yang dapat menghantarkan arus listrik.
- Larutan Non elektrolit adalah larutan yang tidak dapat menghantarkan ,
arus listrik
4. Tentukan yang tergolong Larutan elektrolit kuat !
Jawab :
1. NaCl (Larutan Garam)
2. H2SO4 ( Larutan Air Aki )
3. HCl (Asam Klorida)
4. NaOH ( Natrium Hidroksida )
5. Tentukan yang tegolong Larutan elektrolit lemah !
Jawab :
1. CH3OOH ( Larutan Asam Cuka )
2. NH3 ( Larutan Amoniak )
6. Diskusikan tentang senyawa ion dan senyawa kovalen polar hubungannya dengan daya hantar listrik ?
Jawab :
Sebelum kita mengenal lebih jauh kita harus tahu apakah senyawa ion dan senyawa kovalen polar.Senyawa Ion adalah Senyawa yang apabila dilarutkan dalam air akan mengalami ionisasi.Senyawa Kovalen Polar adalah senyawa yang terbentuk melalui ikatan kovalen.
Ada larutan yang dapat menghantarkan listrik (elektrolit) dan ada yang tidak dapat menghantarkan lisitrik (Non elektrolit) Mengapa larutan itu dapat menghantarkan arus listrik dan tidak dapat menghantarkan arus listrik.Dilihat dari proses pembentukannya.
Mis :
NaCl terdiri atas ion-ion yang bermuatan dan bergabung untuk membentuk struktur kristal.Oleh karena itu,senyawa ionic dalam bentuk lelehannya tanpa dilarutkan dalam air masih dapat menghantarkan arus listrik.
Struktur kristal NaCl terdiri dari ion-ion yang rapat.Jika dilarutkan dalam air maka molekul air akan merenggangkan ion-ion tersebut sehingga ionnakan terpisah Reaksi pelarutan ditunjukkan sebagai berikut :
NaCl(s) Na+(aq) + Cl-(aq)
Dari persamaan kita tahu bahwa larutan tersebut mempunyai daya hantar listrik dan termasuk senyawa ion karena ion-ionnya terpisah secara sempurna.
HCl terionisasi secara sempurna tetapi masih ada sebahagian ionnya tidak terionisasi oleh karena itu HCl termasuk senyawa kovalen polar dan dapat menghantarkan arus listrik tetapi hantarannya sedikit / kecil.
Kesimpulan :
Larutan ada yang dapat menghantarkan listrik dan ada yang tidak dapat menghantarkan listrik .Larutan yang dapat menghantarkan listrik dikenal dengan nama Elektrolit dan yang tidak dapat dikenal dengan nama Non Elektrolit.Elektrolit dibagi lagi atas 2 yaitu elektrolit lemah dan elektrolit kuat.Elektrolit lemah disebabkan karena ionisasinya kurang sempurna dan elektrolit kuat terjadi karena ionisasi larutnnya sempurna.Elektrolit lemah terjadi karena senyawanya kovalen polar sedangkan elektrolit kuat karena senyawanya adalah senyawa ion.
Untuk materi lebih lengkap dapat anda download disini : Materi Daya Hantar Listrik , jika anda mengutip sebagian atau seluruh dari materi kami ini diharapkan melampirkan blog kami pada referensi anda. Terima kasih atas kunjungan anda.