KATA “YANG TERPILIH” (Inggris: the chosen one, Kawi: wara), baik dalam dunia gnostik (mistik) Barat maupun Timur, mengandung pengertian “pasti” atau bahkan “mutlak” akan terjadi. Halangan dan rintangan apa pun menghadang, manusia yang dituju itu akan...