Citra merupakan salah satu jenis data hasil penginderaan jauh yang berupa data visual/gambar. Citra sering disebut dengan Image atau Imagery. Hasil penginderaan jauh selain citra misalnya adalah data digital atau data angka/numerik.
Citra dibedakan menjadi 2 jenis, yaitu :
1. Citra Foto (photographic image) yaitu citra yang yang dihasilkan dari perekaman obyek di permukaan bumi yang menggunakan sensor kamera fotografik.
2. Citra Non-foto (nonphotographic image) yaitu citra yang dihasilkan dari perekaman obyek di permukaan bumi yang menggunakan sensor nonkamera yang merekam dengan cara memindai/scanning.
Beberapa perbedaan antara citra foto dengan citra non-foto antara lain :

Terima Kasih kepada Blog Andi Mawarno atas Materi Citra Penginderaan Jauh nya !
1 comments:
Seingat saya saya belum pernah menjadi kontributor di blog iniatau diminta menjadi kontributor. Tapi, terima kasih sudah ikut menyebarkan materi posting saya
Post a Comment
Tim Gudang Materi mengharapkan komentar anda sebagai kritik dan saran untuk kami .. Hubungi kami jika anda mengalami kesulitan !