Slogan adalah motto atau frasa yang dipakai pada konteks politik, komersial, agama, dan lainnya, sebagai ekspresi sebuah ide atau tujuan yang mudah diingat. Kata "slogan" sendiri diambil dari istilah dalam bahasa Gaelik, sluagh-ghairm, yang berarti "teriakan bertempur". Bentuk slogan bervariasi, dari yang tertulis dan terlihat, sampai yang diucap dan yang vulgar.
Pada umumnya bentuk retorika sederhananya memberikan ruang untuk menyampaikan informasi yang lebih rinci, selain itu juga disampaikan dalam bentuk ekspresi sosial dari tujuan bersama, daripada proyeksi dari beberapa orang saja.
Daftar Slogan Iklan
Makanan Cepat Saji
* "Jagonya Ayam..!!" (KFC)
* "Finger lickin' good" (KFC)
* "Nobody does chicken like KFC"
* "i'm lovin' it" (McDonald's)
o "c'est tout ce que j'aime" (Perancis)
o "ich liebe es" (Jerman)
o "我就喜歡"(wó hěn xíhuan ) (Mandarin)
o "love ko 'to" (Tagalog)
o "me encanta" (Spanyol)
o "أنا أحبه" (Arab)
o "işte bunu seviyorum" (Turki)
o "вот что я люблю" (Rusia)
* "Good friends great pizza" (Pizza Hut)
Minuman
* "Healthy inside, fresh outside" (UC1000)
* "Apapun, minumnya... Teh botol Sosro" (Teh Botol Sosro)
Mobil
* "Memang tiada duanya" (Toyota Innova)
* "The Power of Dreams" (Honda)
* "You'll think you can" (Toyota Avanza)
* "Be groovy!" (Toyota Yaris)
* "FUELSAVER AND SPEEDMAKER" (Toyota Vios)
* "Unleash Yourself" (Toyota Rush)
* "Innovation for tomorrow" (Daihatsu)
* "Way of life" (Suzuki)
* "Inspirasi keceriaan" (Karimun Estilo)
Sepeda Motor
* "Inovasi Tiada Henti" (Suzuki)
* "Yamaha Nomor 1 di dunia" (Yamaha)
* "Asal Yamaha, yang lain makin ketinggalan (Yamaha)"
* "Ride the wind of change" (Suzuki Shogun)
* "Wanita jangan mau ketinggalan" (Yamaha Mio)
* "Bagaimanapun Honda tetap lebih unggul" (Honda)
Pesawat
* "Now everybody's can fly" (Airasia)
* "Royal Dutch Airline" (KLM)
Telepon
* "Connecting People" (Nokia)
* "Committed To You" (Telkom)
* "Next Its What?" (Samsung)
* "Speed that you can trust" (TelkomSpeedy)
Appliances
* "Dunia Mengakuinya" (Toshiba)
* "Idea's for life" (Panasonic)
* "Let's make thing better" (Phillips)
* "Life's Good" (LG)
* "Si api biru, idaman para ibu" (Hitachi)
Komputer
* "Intel inside" (Prosesor mikro Intel)
Koran
* "Korane Jawa Tengah" (Suara Merdeka)
* "Amanat hati nurani rakyat" (Kompas)
* "Lintas generasi" (Kompas)
* "Jangan Berkomentar,Sebelum Baca Komentar" (Komentar)
* "Berpikir Dan Berpihak" (Swara Kita)
* "Koran Sindo, satu koran segala berita" (Koran Seputar Indonesia)
* "Jendela informasi dunia" (Media Indonesia)
* "Bicara Tepat Bawa Manfaat" (Jurnal Nasional)
* "Spirit Baru Makassar" (Tribun Timur)"
Televisi
* "Satu Untuk Semua" (SCTV)
* "Milik kita bersama" (Trans TV)
* "Kebanggaan Bersama Milik Bangsa" (RCTI)
* "Satu untuk semua" (SCTV)
* "Makin Indonesia Makin Asyik Aja" (TPI)
* "Memang Beda" (tvOne)
* "Memang untuk Anda" (Indosiar)
* "Be Smart Be Informed" (Metro TV)
* "Cerdas,Tepat,Menghibur,Dan Membumi" (Trans 7)
* "Serrrru!!" (Global TV)
* "My City,My TV" (JAK TV)
* "Saluran Masa Depan" (Spacetoon)"
* "Menjalin Persatuan dan Kesatuan" (TVRI)
* "News and sport"(tvOne)
Televisi Kabel
* "Empowering You!" (First Media)
* "Ini baru beda" (Telkom Vision)
Televisi Satelit
* "Bukan yang lain" (Indovision)
* "Hidup penuh warna" (Astro)
Radio
* "More Than Just Music" (Trijaya FM)
* "The Spirit Of Indonesia" (Smart FM)
* "Funny Fearless Female Radio" (Cosmopolitan FM)
* "The Bright Side Of Indonesia" (Delta FM)
* "Gaya Makassar ada disini" (Gamasi)
* "98.7 Genfm suara musik Indonesia(terkini)"(Genfm)
* "Sonora sahabat keluarga"(Sonora)
Sepatu
* "Just do it" (Nike)
* "Impossible is Nothing" (Adidas)
* "Be Fun With It" (Tomkins)
Obat-obatan
* "Buat anak kok coba-coba?" (Telon Caplang)
* "Panasnya Pas, Aromanya Bikin Terapi" (Balsem Lang)
Kartu Selular
* "GSM yang baik" (Axis)
* "Mau ? Hanya di 3" (3)
* "Nyambung teruuus" (XL)
* "TelkomFlexi bukan telepon biasa" (TelkomFlexi)
* "Punya Indosat" (Indosat)
* "Begitu Dekat, Begitu Nyata" (Telkomsel)
* "SMART.. Hebat, Hemat" (Smart Telecom)
Rokok
* "Ga ada lo ga rame"(Sampoerna Hijau)
* "Citra exclusive"(Surya 16)
* "Pria punya selera"(Gudang Garam International)
* "Pemberani dan tangguh"(Marcopolo)
* "Jinggo..jinggo jinggo.. huu!"(Minak Djinggo)
* "GO AHEAD" (A Mild)
* "Memang bikin bangga" (Sejati)
* "Expresikan aksimu" (X Mild)
* "Talk Less Do More" (Clas Mild)
* "Rasakan Hidup Gaya Laga" (Laga Klasik 12 sigaret kretek)
* "My Life,My Adventure" (Djarum Super)
* "Selera Pemberani" (Surya 12)
* "Taklukkan Tantanganmu"(Surya 12 Premium)
* "Enjoy Aja" (LA Lights)
* "Buktikan Merahmu" (Gudang Garam Merah)
* "Lebih Brasa,Brasa Lebih" (U Mild)
* "Kesempurnaan Dari Keahlian" (Dji Sam Soe)
* "Kharismarasa Indonesia" (Bentoel)
* "The Flavor Of Adventure" (Country)
* "Lebih Punya Taste,Lebih Terobsesi (Star Mild)
Sabun
* "Berani kotor itu baik" (Rinso)
* "Lebih Mutakhir!!!"(Lifebuoy)
* "Bersih mengkilat,lho"(Sunlight)
Kecantikan
* "Deodoran no.1 di dunia"(Rexona)
* "Cantik alami seutuhnya"(Sariayu)
* "Lulurnya putri Raja"(Purbasari)
* "Cantik itu NIVEA"(NIVEA)
* "Cantik itu berasal dari diri sendiri"(Biore)
* "Rasakan mandi mewahnya(Lux)
* "SLALU ADA UNTUKMU"(Charm)
Iklan pemerintah
* "Orang bijak, taat pajak" (Dirjen Pajak)
0 comments:
Post a Comment
Tim Gudang Materi mengharapkan komentar anda sebagai kritik dan saran untuk kami .. Hubungi kami jika anda mengalami kesulitan !